Kabid. Pentalattas Disnakerkukm Kab. Kebumen Drs.Sigit Basuki dampingi peserta Pelatihan Berbasis Kompetensi Boarding asal Kab. Kebumen ke BBPLK Medan.
Kabid. Pentalattas Disnakerkukm Kab. Kebumen Drs.Sigit Basuki dampingi peserta Pelatihan Berbasis Kompetensi Boarding asal Kab. Kebumen ke BBPLK Medan.
Kabid. Pentalattas Disnakerkukm Kab. Kebumen Drs.Sigit Basuki dampingi peserta Pelatihan Berbasis Kompetensi Boarding asal Kab. Kebumen ke BBPLK Medan.
Sigit Basuki beserta 14 peserta Asal Kab.
Kebumen berangkat ke BBPLK Medan dengan transportasi Pesawat Terbang
yang telah disediakan oleh BBPLK Medan.
14 peserta asal Kab. Kebumen
akan mengikuti Pelatihan Barista sebanyak 5 orang, Pelatihan Tour
Leader sebanyak 5 orang dan Pelatihan Finishing Oles Furniture 4 orang.
Kab. Kebumen adalah satu-satunya kabupaten di Pulau Jawa yang mengirimkan peserta pelatihan ke BBPLK Medan.
Kepala BBPLK Medan yang diwakilkan oleh, Kepala Tata Usaha Huminsa Tambunan, ST, MM membuka pelatihan Berbasis Kompetensi secara resmi. (18/06/2019)
Dalam sambutanya Huminsa Tambunan menyampaikan
pentingnya pelatihan berbasis kompetensi bagi angkatan kerja adalah
untuk menggkatkan kompetensi, meningkatkan kemampuan, kualitas dan
produktivitas angkatan kerja.
Sehingga angkatan kerja di Indonesia nantinya siap untuk bersaing di dunia kerja.
"Kita optimis bahwa dengan pelatihan ini, para peserta nantinya akan dapat sukses dan memiliki skill untuk menjadi calon tenaga kerja terampil dan lebih dapat diterima oleh dunia industri," tutur Huminsa Tambunan.
BBPLK nantinya menerapkan tidak hanya dari sisi Kemampuan Teknis semata (Hard Skill), tapi juga akan dibekali wawasan industri, etika dan motivasi atau yang biasa kita sebut dengan Softskill yakni kemampuan Interpersonal.
Huminsa Tambunan berharap kepada peserta agar serius mengikuti pelatihan, sehingga pelatihan yang diikuti jauh-jauh hingga ke Medan tidaklah sia-sia. Karena pelatihan ini adalah bekal untuk kesuksesan