PLUT KEBUMEN MENYELENGGARAKAN PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN MELALUI PELATIHAN SURVIVAL STRATEGI
PLUT KEBUMEN MENYELENGGARAKAN PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN MELALUI PELATIHAN SURVIVAL STRATEGI
PLUT Kebumen Menyelenggarakan pelatihan kewirausahaan melalui pelatihan survival strategi yang diikuti oleh 25 peserta UMKM Kebumen yang di yang di laksanakan pada tanggal 3 dan 4 Oktober 2018 di Gedung PLUT Kebumen.
Kabid Usaha Mikro dan Hubungan Industrial Disnakerkop UMKM Kebumen selaku Pimpinan PLUT KUMKM Kebumen, Drs.H.Akhmad Sudiono M.Pd Mengatakan Tujuan Pelatihan ini adalah 1. Agar pelaku UMKM memiliki kemampuan bertahan hidup dalam menjalankan usahanya di tengah berbagai kesulitan dan keterbatasan yang ada 2. Agar pelaku UMKM mampu mengatasi banyak masalah secara lebih dinamis dalam menghadapi kompetisi dengan kompetitor. 3. Agar pelaku UMKM dapat menerapkan strategi dengan benar, terutama strategi dalam mengikuti perkembangan pasar di era digitalisasi 4 . Agar pelaku UMKM lebih terbuka terhadap arus globalisasi, terutama dalam membina mitra bisnis.